Berikut ini adalah fakta-fakta unik yang belum kalian ketahui :)
1. Nama asli butterfly (kupu-kupu) adalah flutterby
2. Di Amerika, seseorang didiagnosa menderita AIDS tiap 10 menit. Di Afrika, seseorang meninggal karena AIDS tiap 10 menit
3. Gerakan Bruce Lee sangat cepat sehingga mereka harus melambatkan film agar kita bisa melihat semua gerakannya.
4. Alasan kenapa diiklan jam kebanyakan jarum menunjuk pukul 10.10, karena jam seperti sedang tersenyum.
5. Permen karet tidak dijual di Disney Land.
6. Saat Titanic karam, 2228 orang ada di dalamnya. Hanya 706 yang selamat.
7. The Olympic adalah saudara dari kapal Titanic, dan melayani dengan selamat selama 25 tahun.
8. Coca-Cola dulu berwarna hijau.
9. Siput bisa tidur selama 3 tahun.
10. Jika boneka Barbie adalah manusia, ukurannya adalah 39-23-33 (99-58,5-84 cm). Tingginya sekitar 215 cm dan punya leher 2kali lebih panjang daripada manusia normal
11. Kupu-kupu melihat dengan 12.000 mata.
12. Kecoa bisa hidup 9 hari tanpa kepala, dan akan mati karena kelaparan.
13. Titik diatas huruf i disebut ‘title’.
14. Mulut menghasilkan 1 liter ludah setiap hari.
15. Triskaidekaphobia adalah ketakutan pada 13. Paraskevidekatriaphobia adalah ketekukan pada hari jumat tanggal 13 (bisa terjadi antara 1-3 kali setahun). Di Italia, 17 adalah angka sial. Di Jepang angka sial adalah 4.
16. Coklat dapat membunuh anjing,karena langsung mempengaruhi jantung dan susunan syarafnya.
17. Kalajengking bisa dibunuh dengan menyiramnya dengan cuka,mereka akan murka dan menyengat dirinya sendiri
18. Kita bernafas kira-kira 23.000 kali setiap hari
19. Seumur hidup kita meminum air sebanyak kurang lebih 75.000 liter
20. Hampir semua lipstik mengandung sisik ikan
21. Jika bersin terlalu keras dapat meretakkan tulang iga. JIka mencoba menahan bersin, bisa mengalami pecah pembuluh nadi di kepala dan leher trus mati . jika memaksa mata terbuka saat bersin, bola mata bisa meloncat keluar.
22. Pada poster film “Pretty Woman” Julia Robets terlalu pendek untuk bisa sejajar dengan Richard Gere. Maka digunakan model Shelley Michelle sebagai tubuh Julia.
23. Saat kita bertahan hidup dan tidak ada bahan makanan, sabuk kulit dan sepatu keds adalah makanan terbaik untuk dimakan karena mengandung cukup gizi untuk hidup sementara.
24. Dengan menaikan kaki pelan2 dan berbaring tenang dengan punggung lurus, kita tidak akan tenggelam di pasir hisap.
25. Tikus beranakpinak sangat cepat dan dalam waktu 18 bulan, dua tikus dapat memiliki lebih dari 1 juta keturunan.
26. Bibliophile adalah sebutan untuk kolektor buku-buku langka. Bibliopole adalah penjual buku-buku langka.
27. Untuk setiap patung memorial orang diatas kuda, jika 2 kaki depan kuda mengangkat, maka orang tersebut tewas dalam pertempuran, jika satu kaki kuda yang terangkat, maka orang tersebut meninggal karena luka dalam pertempuran, jika 4 kakinya menginjak tanah, orang tersebut meninggal secara normal.
28. Astronot dilarang mengkonsumsi kacang sebelum menjelajah ruang angkasa karena jika buang angin dalam baju khusus astronot dapat membahayakan mereka.
29. Kucing berkeringat melalui telapak kakinya (terutama saat mendengar gonggongan anjing)
30. Ratu Elizabeth I menderita Anthophobia (takut akan mawar)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar